Cara backup SliMS 3.15 SlIMS 5 SliMS 7

Di dunia ini tidak ada yang abadi dan kekal, bahkan file computer sekalipun yang disimpan dalam computer tercanggih. Oleh karena Anda tidak memback up & data dalam computer rusak karena virus , karena computer rusak, dan penyebab lain nya. Coba bayangkan data yang Anda input berbulan bulan lenyap tanpa sisa, wah pasti anda akan galau berbulan bulan menginput ulang data kedalam database.
Biaya back up pun sangat murah hanya 3ribu saja biaya beli 1 keping DVD kosong
Mengapa perlu back up ?
  1. Menbuat data cadangan untuk menanggulangi kehilangan/ kerusakan data
  2. Persiapan upgrade ke versi SLiMS terbaru
  3. Tugas dari kepala perpustakaaan yang perfeksionis dan galak ha haa ha ha
Nah untuk itu Anda perlu merencanakan dan melakukan tindakan back up. Rencanakn back up secara rutin misal tiap 2 minggu sekali atau tiap satu bulan sekali Dalam penerapan back up SLiMS berikut kami paparkan step by step memback up data SLiMS, dalam tutorial ini sangat mudah dilakukan oleh pengguna computer pemula
Nah sekarang kami ulas cara memback up SLiMS  , tapi Anda harus mau sedikit repot



Copy File Source Code SLiMs

1)      Copy-Paste  Folder slims ke media lain. Hal ini dilakukan guna mencadangkan/ mengandakan source kode SLiMS yang sudah anda modifikasi
Back Up SLiMS Copy Semua File Ke media lain
Back Up SLiMS Copy Semua File Ke media lain

Back Up Database SQL

2)      Jalankan Apache dan MySQL
Back Up Database SQL Jalnkan Apache dan MYSQL
Back Up Database SQL Jalnkan Apache dan MYSQL
3)      Buka browser dan panggil phpmyadmin http://localhost/phpmyadmin/
Back Up Database SQL panggil phpmyadmin
Back Up Database SQL panggil phpmyadmin
4)      Pilih databse nya SLiMS dengan cara mengklik nama database nya, Lihat nama nama databe, dalam praktik tutorial ini kami mengklik meranti

Back Up Databse Pilih Database nya SLiMS SQL
Back Up Databse Pilih Database nya SLiMS SQL
5)      Setelah database terbuka klik ekspor
Back Up Database SQL Klik Ekspor
Back Up Database SQL Klik Ekspor
6)      Setelah muncul tampilan Exporting tables from "meranti" database klik Go
Back Up Database SLiMS SQL klik GO
Back Up Database SLiMS SQL klik GO
7)      Tunggu Sebentar , database SQL nya sedang didownload
Tunggu Sebentar Database Sedang Di Download
Tunggu Sebentar Database Sedang Di Download


And Next, Bila Perlu  Burning ke CD !

8)      Nah sekarang Anda memiliki 2 data back up. Kami sarankan burning saja dua data tersebut. Siap diburning di CD yaitu berupa folder source code  SLiMS dan database  nya
Back Up Database SQL dan SLiMS siap diburning
Back Up Database SQL dan SLiMS siap diburning
9)      Siapkan sekeping CD kosong. Masukkan CD kosong tersebut kedalam tray CD/DVD RW.
10)  Jalankan aplikasi burning CD andalan Anda
11)  Dan selamt memback up SLiMS anda SEDIA BACK UP SEBELUM LENYAP
Nah muncul pertanyaan gimana jika suatu ketika ingin mengembalikan hasil back up ( unback up ) ke komputer lagi silahkan baca tulisan kami selanjut nya ya sabar
Data Teknis:
Dicoba pada tanggal 13 Febuari 2013 pada
Komputer Windows 7 32 bit
XAMPP Portable 1.7.7
Browser Google Chrom 4.1.249.1064
SLiMS 5update7 ( Meranti )